Digital Download
Analisis ringan dan panduan praktis untuk implementasi human-centric strategy pada industry
Loyalty Program 101
Berbagai riset menunjukkan bahwa lebih dari 65% pendapatan sebuah bisnis umumnya berasal dari pelanggan yang telah ada (existing customer).
Berikut wawasan tentang berbagai jenis loyalty program, kelebihan dan kekurangannya, serta cara mengukur efektivitasnya. Downloaded dokumen memuat:
Berbagai bentuk loyalti program yang umum diterapkan
Keunggulan & Kelemahan
Cara mengukur efektivitas program
Tahapan implementasi